“Ayo Jaga Dan Lestarikan Hutan Dan Lahan” Himbau Bhabinkamtibmas Bripka Yanwar Sinaga Saat Kepada Warga

SUMUT, RRN—Personil Bhabinkamtibmas Wilkum Polsek Panyabungan Selatan Briptu Yanwar Sinaga Melaksanakan Kegiatan Penempelan Brosur Maklumat Karhutlah di Desa Roburan Dolok Kec.Panyabungan Selatan Kab. Madina Tepatnya di Warung Milik Amir Nasution, Jumat (23/08/2019) pukul 10.09 wita.

Adapun Tujuan Kegiatan Yang Dilaksanakan Untuk Memberikan dan menghimbau warga masyarakat melalui penempelan maklumat Kapolres Madina tentang Larangan Pembakaran Hutan dan Lahan khususnya di Wilkum Polsek Panyabungan Selatan.

Hasil dari kegiatan yang dilaksanakan ini Warga masyarakat mengerti dan mengetahui akan larangan pembakaran hutan dan lahan melalui penempelan maklumat yang dilaksanakan personil Bhabinkamtibmas.

Masyarakat juga memahami dan mengetahui bahwa membajakar hutan dan lahan dapat dikenakan sangsi hukum sesuai dengan Undang Undang yang berlaku di Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Terlaksananya Hasil yang maksimal pada rangkaian kegiatan Operasi Bina Karuna di Wilayah Hukum Polres Mandailing Natal.

Masyarakat juga merasa senang sehingga terwujudnya Sitkamtibmas yang aman dan kondusif di Wilayah Hukum Polres Mandailing Natal.

Diakhir kegiatan Briptu Yanwar Menyampaikan kepada para warga dan pemilik warung agar selalu *menjaga dan melestarikan Hutan dan Lahan disekitar tempat tinggal kita.

(Muh.Zein)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *